Saman Syah Biro Madura Post, Dukung Terselenggaranya Yayasan Babur Rizki dan Program Dapur MBG di Camplong

- Penulis

Minggu, 27 Juli 2025 - 12:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputanmadura.com (Sampang) Jawa timur – Dukungan terhadap kegiatan sosial dan keagamaan terus mengalir di Kabupaten Sampang. Salah satunya datang dari Saman Syah, Biro MaduraPost wilayah Sampang, yang memberikan apresiasi atas berdirinya Yayasan Babur Rizki di Desa Tambaan, Kecamatan Camplong, Kabupaten Sampang, Jawa Timur.

“Selamat dan sukses atas terselenggaranya Yayasan Babur Rizki. Semoga kehadiran yayasan ini membawa manfaat, keberkahan, dan kemajuan bagi masyarakat, khususnya di Desa Tambaan dan sekitarnya,” ujar Saman Syah, Minggu (27/7/2025).

Yayasan Babur Rizki yang didirikan oleh Sang Baginda Bapak Eko Haryono menghadirkan program sosial unggulan berupa Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) melalui Dapur MBG. Program ini difokuskan untuk memberikan dukungan gizi kepada anak-anak, lansia, serta kelompok rentan lainnya di lingkungan sekitar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saman Syah menilai, hadirnya Dapur MBG di bawah naungan Yayasan Babur Rizki merupakan bentuk nyata kepedulian terhadap masyarakat.

“Kegiatan seperti ini patut didukung, karena memberikan dampak langsung terhadap peningkatan kualitas hidup warga,” katanya.

Ia juga menegaskan komitmennya dalam mendukung kegiatan positif tersebut. “Kami dari MaduraPost Sampang siap berkolaborasi dalam publikasi serta menyuarakan kegiatan kemanusiaan seperti ini agar lebih dikenal luas dan bisa menjadi inspirasi daerah lain,” pungkasnya.

Penulis : Mohdi Alvaro

Editor : Admin LM

Sumber Berita: Liputan Madura

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel liputanmadura.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Atap Rumah Roboh Saat Tidur, Pemilik Rumah : Berharap Perhatian dari Pemerintah Sampang
Hanggara Pratama Nahkodai PWI Kabupaten Sampang 2025 – 2028
TP PKK Kabupaten Sampang Evaluasi 10 Program Pokok PKK Kecamatan Jrengik, Sejahtera, Sehat, Mandiri dan Bahagia
Pemuda Remaja Paobawang Kompak Bakti Sosial 
GAWAT Sambut Camat Baru Bawa Perubahan
Sebanyak 65, Bupati Sampang Rotasi Mutasi Pejabat di lingkungan Pemkab
Moh. Tohir : Ucapkan Selamat dan Sukses Atas di lantiknya Camat Tambelangan H.AHMAD FARIJI,SPD,M.MPD
Pakai Baju Pejuang dan Adat Madura Polsek Pangarengan Peringati Hari Pahlawan Nasional 
Berita ini 81 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 11:41 WIB

Atap Rumah Roboh Saat Tidur, Pemilik Rumah : Berharap Perhatian dari Pemerintah Sampang

Sabtu, 22 November 2025 - 11:13 WIB

Hanggara Pratama Nahkodai PWI Kabupaten Sampang 2025 – 2028

Sabtu, 15 November 2025 - 10:00 WIB

Pemuda Remaja Paobawang Kompak Bakti Sosial 

Jumat, 14 November 2025 - 06:19 WIB

GAWAT Sambut Camat Baru Bawa Perubahan

Jumat, 14 November 2025 - 03:51 WIB

Sebanyak 65, Bupati Sampang Rotasi Mutasi Pejabat di lingkungan Pemkab

Berita Terbaru