H. Moh. Yasin Resmi di Kukuhkan Sebagai Dewan Penasehat Aliansi Wartawan Sampang

- Penulis

Minggu, 14 Desember 2025 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputanmadura.com (Sampang) Jawa Timur – H. Moh. Yasin resmi di kukuhkan sebagai Dewan Penasihat Aliansi Wartawan Sampang (AWAS) periode 2025 – 2030 dalam rangkaian puncak kegiatan Press Gathering AWAS 2025 di laksanakan di Villa Batu, Kota Batu, Jawa Timur,” Minggu 14 Desember 2025

Pengukuhan Dewan Penasihat tersebut dilaksanakan langsung oleh Ketua AWAS Cak Jum dan disaksikan oleh seluruh jajaran pengurus serta anggota Aliansi Wartawan Sampang (AWAS). Acara ini menjadi momentum penting dalam penguatan struktur organisasi serta konsolidasi internal AWAS kedepan.

Cak Jum Ketua Aliansi Wartawan Sampang (AWAS) menyampaikan bahwa pengukuhan Dewan Penasehat merupakan langkah strategis organisasi untuk memperkuat nilai moral, etika, dan profesionalisme wartawan di Kabupaten Sampang. Menurutnya, peran Dewan Penasihat sangat penting sebagai pengarah dan pengayom organisasi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan di kukuhkan H. Moh. Yasin sebagai Dewan Penasihat, kami berharap AWAS semakin solid, berintegritas, serta mampu menjaga marwah profesi wartawan dalam menyampaikan informasi yang benar dan berimbang kepada masyarakat,” ujarnya.

di tempat yang sama H. Moh. Yasin Dewan Penasehat Aliansi Wartawan Sampang (AWAS) yang baru di kukuhkan mengucapkan terimakasih kepada keluarga besar AWAS yang telah memberikan kesempatan yang baik ini.

menekankan pentingnya nilai kepedulian, kejujuran, dan keberanian dalam memperjuangkan kebenaran. Ia mengajak seluruh insan pers untuk selalu mengedepankan sikap saling mengingatkan demi kemajuan bersama.” Pungkasnya

 

Penulis : Red-Tim

Editor : Admin LM

Sumber Berita: Liputan Madura

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel liputanmadura.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dewan Pendidikan Sampang Menekankan Pentingnya Monitoring dan Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan
Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan : Dukung Penuh Kedudukan institusi Polri di bawah Presiden di Nilai sudah Tepat
Kecamatan Tambelangan Laksanakan Musrenbang RKPD 2027
H. Monadi Ketua IPSI Kabupaten Sampang Adakan Festival Seni Pencak Silat Melestarikan Budaya Asli Bangsa
Ketua DPRD Rudi Kurniawan Dukung Penuh Festival IPSI Kabupaten Sampang 
Dr. KH. Muhamad Ainul Abiet Shah., LC.M.A. Pengasuh Pondok Pesantren Darus Salam Torjun Sampang, Pecah Rekor Orang Madura Pertama Meraih Gelar Doktor di Universitas Al-Azhar Kairo
Lora Ahmad Mahfuzd Wakil Bupati Sampang Buka Musrenbang RKPD 2027 Kecamatan Torjun
Iptu Iwan Suhadi S.H. Patroli Harkamtibmas Utamakan Pelayanan Masyarakat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:37 WIB

Dewan Pendidikan Sampang Menekankan Pentingnya Monitoring dan Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan

Jumat, 30 Januari 2026 - 07:19 WIB

Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan : Dukung Penuh Kedudukan institusi Polri di bawah Presiden di Nilai sudah Tepat

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:57 WIB

Kecamatan Tambelangan Laksanakan Musrenbang RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 04:52 WIB

H. Monadi Ketua IPSI Kabupaten Sampang Adakan Festival Seni Pencak Silat Melestarikan Budaya Asli Bangsa

Rabu, 28 Januari 2026 - 03:53 WIB

Ketua DPRD Rudi Kurniawan Dukung Penuh Festival IPSI Kabupaten Sampang 

Berita Terbaru