Camat Tambelangan Bersama GAWAT Tambelangan Ajak Masyarakat Peduli Lingkungan

- Penulis

Sabtu, 20 Desember 2025 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liputanmadura.com (Sampang) Jawa Timur – Kolaborasi Camat Tambelangan antara Gabungan Wartawan dan Aktivis Tambelangan (Gawat) dalam kegiatan bersih-bersih lingkungan merupakan contoh sinergi yang baik mewujudkan lingkungan yang sehat dan lestari, khususnya Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang, Madura.” Sabtu 20 Desember 2025

Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan dari kotoran dan sampah. Serta Lingkungan yang bersih dan sehat dapat mengurangi risiko penyebaran penyakit seperti demam berdarah, dan lain sebagainya.

Pantauan media ini Kegiatan tersebut melibatkan Babinsa, staf kecamatan, pemuda GARDAS dan relawan masyarakat. Mereka bersama-sama membersihkan sampah yang menumpuk di sepanjang jalan utama serta merapikan semak-semak yang dinilai mengganggu kebersihan dan kenyamanan pengguna jalan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Camat Tambelangan, Ahc. Fariji, S.Pd., M.M., PD, melalui stafnya Hari, menyampaikan bahwa kegiatan bersih lingkungan memiliki manfaat besar bagi masyarakat. Menurutnya, kebersihan lingkungan tidak hanya berdampak pada keindahan wilayah, tetapi juga berpengaruh langsung terhadap kesehatan warga.

Gotong royong ini diharapkan mampu menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk lebih peduli terhadap lingkungan sekitar. Jika lingkungan bersih, maka kesehatan dan kenyamanan masyarakat juga akan terjaga,” ujarnya.

Ia berharap kegiatan serupa dapat terus dilakukan secara rutin dan melibatkan lebih banyak masyarakat, sehingga semangat menjaga kebersihan menjadi budaya yang tumbuh dan mengakar di Kecamatan Tambelangan.

Aksi bersama ini menjadi wadah untuk mempererat hubungan dan rasa kebersamaan antara pemerintah kecamatan, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, dan warga setempat melalui semangat gotong royong.

 

 

Penulis : Moh. Tohir

Editor : Admin LM

Sumber Berita: Liputan Madura

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel liputanmadura.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dewan Pendidikan Sampang Menekankan Pentingnya Monitoring dan Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan
Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan : Dukung Penuh Kedudukan institusi Polri di bawah Presiden di Nilai sudah Tepat
Kecamatan Tambelangan Laksanakan Musrenbang RKPD 2027
H. Monadi Ketua IPSI Kabupaten Sampang Adakan Festival Seni Pencak Silat Melestarikan Budaya Asli Bangsa
Ketua DPRD Rudi Kurniawan Dukung Penuh Festival IPSI Kabupaten Sampang 
Dr. KH. Muhamad Ainul Abiet Shah., LC.M.A. Pengasuh Pondok Pesantren Darus Salam Torjun Sampang, Pecah Rekor Orang Madura Pertama Meraih Gelar Doktor di Universitas Al-Azhar Kairo
Lora Ahmad Mahfuzd Wakil Bupati Sampang Buka Musrenbang RKPD 2027 Kecamatan Torjun
Iptu Iwan Suhadi S.H. Patroli Harkamtibmas Utamakan Pelayanan Masyarakat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:37 WIB

Dewan Pendidikan Sampang Menekankan Pentingnya Monitoring dan Peningkatan Mutu Layanan Pendidikan

Jumat, 30 Januari 2026 - 07:19 WIB

Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan : Dukung Penuh Kedudukan institusi Polri di bawah Presiden di Nilai sudah Tepat

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:57 WIB

Kecamatan Tambelangan Laksanakan Musrenbang RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 04:52 WIB

H. Monadi Ketua IPSI Kabupaten Sampang Adakan Festival Seni Pencak Silat Melestarikan Budaya Asli Bangsa

Rabu, 28 Januari 2026 - 03:53 WIB

Ketua DPRD Rudi Kurniawan Dukung Penuh Festival IPSI Kabupaten Sampang 

Berita Terbaru